Tugas metodologi penelitian (Evaluasi terhadap standar pada industri jasa)



TUGAS SOFTSKILL
METODE PENELITIAN
(EVALUASI TERHADAP STANDAR PADA INDUSTRI JASA)

 




Disusun Oleh :

Nama / NPM           : Erian Sutantio / 39411210
Kelas                       : 3ID06
Hari / Tanggal         : Sabtu/ 19 Oktober 2013
Dosen                      : Ina Siti Hasanah







JURUSAN TEKNIK INDUSTRI
FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI
UNIVERSITAS GUNADARMA
BEKASI
2013


  1. Formulasi Masalah

Standar adalah kesepakatan-kesepakatan yang telah didokumentasikan yang di dalamnya terdiri antara lain mengenai spesifikasi-spesifikasi teknis atau kriteria-kriteria yang akurat yang digunakan sebagai peraturan, petunjuk, atau definisi-definisi tertentu untuk menjamin suatu barang, produk, proses, atau jasa sesuai dengan yang telah dinyatakan. Dengan demikian standar internasional telah membantu kehidupan manusia menjadi lebih mudah, serta lebih meningkatkan keandalan dan kegunaan barang dan jasa.
Sebuah industri jasa produknya tidak dalam produk jadi (real) tapi berupa sertifikat untuk suatu barang, dan untuk membuat jasa selalu terjaga kualitasnya diperlukanlah suatu standard acuan untuk perkerjaan. Standar ini pula harus memiliki batas control atas dan batas control bawah untuk mengawasi pekerjaan sehari – hari agar kualitas pekerjaan dapat terjaga.
Setelah sekian lama terus dipakai untuk menjaga kualitas maka tentu ada pergeseran kualitas(penyipangan), dan untuk lebih menjaga kualitas standard diperlukanlah evaluasi terhadap standar tersebut meliputi keseragaman data dari beberapa parameter major yang ada pada standard setelah dilakukan beberapa kali analisa.

B.        Tujuan

Berdasarkan masalah yang terdapat standar tersebut maka diharapkan penulis mampu untuk menelusuri kualitas standar tersebut melalui beberapa kali analisa untuk parameter major pada standar untuk menentukan apakah standar masih baik atau sudah tidak baik.

Tugas metodologi penelitian (Evaluasi terhadap standar pada industri jasa) Tugas metodologi penelitian (Evaluasi terhadap standar pada industri jasa) Reviewed by Erian Sutantio on October 18, 2013 Rating: 5

No comments:

Kode Iklan Bawah

Powered by Blogger.